Jika hp anda terkena air berikut tips dan triknya agar meminimalisasi kerusakan
1. segera cabut batre anda, jangan coba-coba untuk menghidupkan karena mesin yang basah akan menimbulkan konsleting
2. ambil hair dryer dan semburkan hawa dari hair dryer ke bagian yang terkena air (stel panas jangan terlalu tinggi)
3. diamkan sampai benar-benar kering
4. coba nyalakan
5. jika ternyata masih bermasalah, segera cabut kembali batrenya dan segera ke tempat perbaikan HP
Semoga berguna bagi semua
Tidak ada komentar:
Posting Komentar